Berita Desa
-
UPACARA BENDERA MEMPERINGATI HUT RI KE 73 DUSUN SAMAN
09 September 2018 10:09:35 WIB DUSUN RANDUBELANGSaman (17/8) Pagi Pukul 08.00WIB, Dilaksanakan Upaara bendera Memperingati Kemerdekaan Indonesia yang ke 73 Tahun, Upacara ini di laksanakan di dekat Pos Ronda Saman RT 04 dan Di hadiri seluruh Warga Masyarakat saman. Upacara bendera ini Bertujuan untuk Menumbuhkan Jiwa Nasionalisme Warga Masyarakat ..selengkapnya
-
Pahlawan Tanpa Tanda Jasa Dusun Saman
06 September 2018 10:47:03 WIB DUSUN RANDUBELANGSaman (16/8) Dalam Kesempatan memperingati HUT RI KE 73, Dusun saman mengadakan Acara Rutin yaitu Malam Tirakatan pada 16 Agustus 2018 Malam, Yang di hadiri seluruh warga masyarakat saman. Dan pada kesempatan ini juga Panitia Kemerdekaan RI mengadakan Upacara Penghormatan Pahlawan secara Sederhana di ..selengkapnya
-
MERIAHNYA PAGELARAN PENTAS SENI BUDAYA DI SEMAIL
05 September 2018 12:57:51 WIB DUSUN SEMAILGelaran Pentas Seni Budaya di Dusun Semail berlangsung meriah pada 1 September 2018. Bertempat di pendopo selatan, pentas yang didukung Dana Keistimewaan atau disingkat dana-is dari Dinas Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta ini bertujuan untuk menggali kembali potensi seni budaya di Dusun Semail yang ..selengkapnya
-
GATHERING DASA WISMA TARUDAN WETAN
05 September 2018 12:53:23 WIB DUSUN BAKUNGBeritaBangunharjo (02/09) – Dasa wisma adalah suatu organisasi atau perkumpulan ibu-ibu yang berasal dari ibu-ibu rumah yang bertetangga. Bentuk kegiatannya antara lain arisan, mengembangkan program kesehatan (seperti pemeriksaan jentik-jentik), dan lain-lain. Dalam rangka mempererat silaturahmi ..selengkapnya
-
PADAT KARYA PRODUKTIF DAN INFRASTRUKTUR DUSUN TARUDAN WETAN
05 September 2018 12:40:13 WIB DUSUN BAKUNGBeritaBangunharjo (11/8) - Padat karya produktif dan infrastruktur dusun tarudan wetan, diadakan pada 13 Agustus 2018 sanpai dengan 7 September 2018 selama 21 hari berturut-turut. Kemudian untuk mewujudkan gotong-royong perbaikan infrastruktur perlu dana dan dukungan dari warga Tarudan wetan, untuk mendukung ..selengkapnya
-
MELESTARIKAN TRADISI GENDURI DUSUN TARUDAN WETAN
04 September 2018 15:02:35 WIB DUSUN BAKUNGBeritaBangunharjo (02/9) – Sejarah awal tradisi kenduri memang masih sangat kabur. Hal ini atas dasar karena kurangnya sumber-sumber terpercaya, yang mencatat secara jelas. Selain itu juga dikarenakan proses transisi dan konversi penduduk Jawa ke Islam bersifat gradual, tidak merata, ..selengkapnya
-
PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK (PSN) KECAMATAN SEWON DI DUSUN DEMANGAN
04 September 2018 11:28:18 WIB TIM MEDIAPawartoBangunharjo (04/09) Pada Jumat, 31 Agustus 2018 dilakukan kunjungan dari Tim Kecamatan Sewon dan Desa Bangunharjo (PKK Desa, dan Pemerintah Desa) dalam rangka Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) untuk mengunjungi sekitar 15 rumah warga per RT utuk dijadikan sampel pengecekan jentik nyamuk. Kegiatan ..selengkapnya
-
Bhabinkamtibmas : Bahaya Narkoba dan Zat Aditif yang membuat Kita Ketagihan #DaruratNarkoba
02 September 2018 19:25:31 WIB DUSUN DRUWOKabarBangunharjo(1/09) Bhabinkamtibmas Kecamatan Sewon Bapak Imron Rosadi memberikan penyuluhan dan pembinaan kepada muda mudi, lewat rapat rutin OMMIMAG (Organisasi Muda Mudi Malangjiwan Glondong) yang diadakan Sabtu Malam (01/09). Penyuluhan dan Pembinaan mengenai bahaya narkoba dan zat aditif ..selengkapnya
Info Terkini
Info Kalurahan
Instansi Terkait

Pemerintah Kabupaten Bantul
Jl. Robert Wolter Monginsidi No.1 Bantul
Web: KLIK DISINI | Fb: KLIK DISINI

Pemerintah Kapanewon Sewon
Jl. Parangtritis Km 6, Sewon, Bantul
(0274) 379168 | Web: KLIK DISINI

Puskesmas Sewon II
Jl. Parangtritis Km 6, Sewon, Bantul
(0274) 445248
| Fb: KLIK DISINI
Web: KLIK DISINI KUA Sewon Jl. Parangtritis Km 5.6, Sewon, Bantul (0274) 384018
| Web: KLIK DISINI POLSEK Sewon Jl. Parangtritis Km 5.6, Sewon, Bantul (0274) 376559
| Web: KLIK DISINI KORAMIL 04/Sewon Jl. Parangtritis Km 5, Sewon, Bantul (0274)
| Web: KLIK DISINI
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Peresmian Demplot Tanaman oleh Pembina Asosiasi KWT Kabupaten Bantul
- Pertemuan Akbar Asosiasi KWT Projo Wanita Mukti Kabupaten Bantul
- Silaturahmi Pererat Sinergi Kader Kesehatan Bangunharjo
- Halal Bihalal HIMPAUDI Kalurahan Bangunharjo Tahun 2025
- Pengajian Akbar dan Sema’an Al-Qur’an Muslimat NU Kabupaten Bantul
- Halal Bihalal Dan Syawalan Pemerintah Kalurahan Bangunharjo
- Monitoring Pengamanan Hari Raya 1446 H di Kalurahan Bangunharjo