NONTON BARENG PAGELARAN WAYANG KULIT ONLINE DI AULA POLSEK SEWON
Sarif Jabroni, Anto & Yahya 08 Juli 2023 12:38:07 WIB
Oleh : Sarif Jabroni dan Anto
Jum'at (07/07/2023) pukul 20.00 WIB, saudara Nova Kristianto (Kaur Pangripta )selaku perwakilan pemerintah kalurahan Bangunharjo, Menghadiri undangan. Kapolsek Sewon untuk nonton bareng pagelaran wayang kulit yang bertempat di aula Polsek Sewon.,
Kegiatan nonton bareng (nobar) ini dilaksanakan secara Online melalui link youtube Divisi Humas Polri, Markas Besar (Mabes) Polri. Acara nonton bareng pagelaran wayang kulit ini dihadiri oleh Panewu, Puskesmas, Semua Lurah atau yg mewakili, Danramil dan tentu saja seluruh jajaran Polsek Sewon selaku tuan rumah.
Meski acra ini diselenggara secara sederhana, namun tampak keakraban dan penuh dengan kekeluargaan diantara orang yang hadir.
Pagelaran ini di inisiasi Kapolri Jendral Pol Drs Listyo Sigit Prabowo. Pergelaran wayang kulit dengan menghadirkan 4 dalang sekaligus ini memilih lakon “Wahyu Cakraningrat” yang mana pagelaran aslinya dilaksanakan di lapangan Bhayangkara Mabes Polri, Jakarta Selatan. Empat dalang tersebut mewakili dari TNI (Harso Widisantoso), dari Polri, tepatnya satuan Brimob (Sri Kuncoro), dan dari Mahkamah Agung (DR H. Yanto, SK,SH MH), serta satu dalang profesional yakni ki dalang Bayu Aji,
Lakon Wahyu Cakraningrat bercerita tentang simbol bagaimana seorang pemimpin berlomba-lomba untuk mendapatkan Wahyu Cakraningrat.
Karena Wahyu Cakraningrat ini adalah wahyu yang diberikan kepada pemimpin. Tentunya lakon ini juga diharapkan bisa mengilhami dan menjadi harapan seluruh masyarakat supaya pemimpin yang ada bisa mengerti dan mendengar suara rakyat, Karena siapapun dia yang saat ini menjadi memimpin masyarakat, dari tingkat tertinggi yakni presiden sampai ke Tingkat Kalurahan yakni lurah bahkan sampai Tingkatan paling rendah yakni ketua RT, tentunya dia harus mengerti dan mendengar apa yang menjadi suara rakyat. Dia harus dekat dengan rakyat sehingga dia bisa memimpin dengan baik menuju kehidupan bermasyarakat yang lebih baik. kemudian menjadi semangat bersama untuk membangun negeri.
Semoga []
Komentar atas NONTON BARENG PAGELARAN WAYANG KULIT ONLINE DI AULA POLSEK SEWON
Formulir Penulisan Komentar
Info Kalurahan
Instansi Terkait
Pemerintah Kabupaten Bantul
Jl. Robert Wolter Monginsidi No.1 Bantul
Web: KLIK DISINI | Fb: KLIK DISINI
Pemerintah Kapanewon Sewon
Jl. Parangtritis Km 6, Sewon, Bantul
(0274) 379168 | Web: KLIK DISINI
Puskesmas Sewon II
Jl. Parangtritis Km 6, Sewon, Bantul
(0274) 445248 | Fb: KLIK DISINI
KUA Sewon
Jl. Parangtritis Km 5.6, Sewon, Bantul
(0274) 384018 | Web: KLIK DISINI
POLSEK Sewon
Jl. Parangtritis Km 5.6, Sewon, Bantul
(0274) 376559 | Web: KLIK DISINI
KORAMIL 04/Sewon
Jl. Parangtritis Km 5, Sewon, Bantul
(0274) | Web: KLIK DISINI
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Selamat Hari Natal 2024 & Selamat Tahun Baru 2025
- Rapat Pencermatan Potensi Seni Budaya di Bangunharjo
- Semarak Peringatan Hari Ibu di Kalurahan Bangunharjo: Mengusung Semangat Perempuan Berdaya, Indonesi
- Penyuluhan Kejahatan Jalanan dan Bimbingan Remaja Usia Nikah di Kalurahan Bangunharjo
- Peran Strategis Bangunharjo Sebagai Penopang Utama Sumbu Filosofi Yogyakarta
- Sosialisasi Pemetaan Lahan Baku Sawah Berbasis Geospasial di Kalurahan Bangunharjo
- FPRB Bangunharjo: Tangguh dan Sigap Menangani Risiko Bencana
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License